bismillah
sudah hampir akhir bulan, saatnya meng-evaluasi buku apa saja yang sudah dibaca selama bulan ini berlangsung.
inilah buku-buku itu [ngelirik rak buku di goodreads dulu :p]
1. diary of a mad bride by Laura wolf
novel tentang persiapan pernikahan seorang wanita.
ribet, kacau, tapi berakhir bahagia.
2. the pelican brief by john grisham
novel lagi. hehe
bagus. tokohnya banyaaakkk,,, jadi pusing banjet bacanya.
3. negara kelima by es ito
novel berharga pemberian seseorang yang berharga pula.
indonesia is the lost atlantis??
pusing saya baca sejarah dari kerajaan majapahit sampai jaman perjuangan proklamasi.
but, it was great.
4. the diet by edita kaye
novel. hehe.
bagaimana sebuah jarum dan angka di timbangan berat badan dapat mengubah hidup
seseorang. lumayanlah...
5. hidup tak mengenal siaran tunda by ahmad zairofi
buku bagus untuk introspeksi diri.
6. arsitek peradaban by anis matta
buku jadul yang baru ku baca bulan ini. hehe ^^v
7. fiqh prioritas by DR. yusuf al qardhawy
subhanalloh.. tepuk tangan bagi diri saya pribadi.
buku ini berhasil saya selesaikan dalam waktu 5-6 hari.
aku memang keren.
8. the girls of riyadh by rajaa al sanea
lumayanlah buku ini. :D
9. dr. koto 3 by takatoshi yamada
it's a comic ^^v
tentang dokter di sebuah pulau terpencil.
10. wildlife 11 dan 12
it's a comic too :D
tentang dokter hewan. banyak pengetahuan kedokterannya. suka...
11. dalam dekapan ukhuwah by salim a fillah
great!
banyak shiroh yang belum saya ketahui sebelumnya.
12. langit jingga hatiku by pipiet senja
memoar yang penuh ibroh..
sekarang lagi baca: "apa komitmen saya kepada Islam?" oleh fathi yakan [kira2 gitu judulnya hehe]
hepi baca...!!!
"Good friends, good books and a sleepy conscience: this is the ideal life."
— Mark Twain
No comments:
Post a Comment
haii....tinggalkan komentarmu setelah membaca blog ini. terima kasih...^^